Menurut hasil riset, kini terdapat semakin banyak penyimpangan perilaku yang disebabkan oleh disfungsi otak. Tetapi benarkah ini karena otak kita? Bagaimana kita bisa tahu kalau otak kitalah yang menyebabkan penyimpangan-penyimpangan perilaku itu? Mengkaji masalah-masalah otak melalui kacamata Alkitab, Edward T. Welch membedakan antara gangguan otak yang sebenarnya dan pemasalahan-permasalah…
Allah, Kebebasan, dan kejahatan adalah buku yang membahas pertanyaan mengenai keberadaan Allah secara filosofis. Dalam buku ini, penulis memfokuskan pembahasan pada dua argumentasi tradisional: argumentasi ontologis sebagai contoh dari teologi natural (natural Theology) dan permasalahan kejahatan/ penderitaan sebagai representatif utama dari ateologi natural (natural atheology). Penulis secar…
Kesombongan, sesitivitas yang berlebihan, sikap defensif, mengabaikan orang lain, mudah merasa dipermalukan, selalu berusaha menyenangkan orang lain, mencari pujian ... semua ini merupakan gejala psikologis tidak sehat dan melumpuhkan yang dapat kita lacak akarnya di dalam kerohanian yang buruk, yaitu tidak adanya pengenalan yang benar mengenai Allah dan diri, sehingga menganggap manusia itu se…
Seringkali kita merasa heran mengapa kita sulit mensyukuri berkat penebusan yang dianugerahkan Tuhan bagi kita. Sekalipun kita meyakini keselamatan kita, tampak hal tersebut sesekali saja mampu mendatangkan sukacita dalam hidup kita. Selebihnya, hidup kita hampir tidak ada bedanya dengan orang-orang yang belum menerima anugerah penebusan. Hal ini sangat mungkin terjadi karena kita tidak sungguh…
"Doktrin Kristen merupakan kebutuhan bagi kehidupan Kristen." Ini adalah "salah satu titik pertumbuhan terpenting dalam kehidupan Kristen." tulis Sinclair B. Ferguson. Dari titik awal inilah Kehidupan Kristen menjelaskan tema-tema kunci ajaran Alkitab seperti anugerah, iman, pertobatan, kelahiran baru, dan jaminan keselamatan. Ferguson melakukannya dengan begitu jelas dan begitu menyentuh priba…
"Doktrin Kristen merupakan kebutuhan bagi kehidupan Kristen." Ini adalah "salah satu titik pertumbuhan terpenting dalam kehidupan Kristen." tulis Sinclair B. Ferguson. Dari titik awal inilah Kehidupan Kristen menjelaskan tema-tema kunci ajaran Alkitab seperti anugerah, iman, pertobatan, kelahiran baru, dan jaminan keselamatan. Ferguson melakukannya dengan begitu jelas dan begitu menyentuh priba…
Esai-esai di dalam buku ini dihasilkan oleh dua puluh tiga pakar mengenai Calvin bertaraf internasional. Tulisan mereka memperdalam pemahaman akan era Calvin, pemikiran dan pemahamannya akan Kitab Suci dan penerapan di dalam berbagai aspek kehidupan orang percaya, Gereja, dan negara, dan warisannya bagi kita sampai saat ini, dan bersama-sama mereka memberikan penghargaan bagi salah satu tokoh y…
Volume 2: Alam semesta, Masyarakat, dan Etika, menyodorkan kupasan mendasar namun luas tentang perihal-perihal yang bersentuhan langsung dengan kehidupan orang Kristen, di antaranya: asal usul alam semesta di mana dia berada, isu-isu kehidupan ekonomi, keadilan sosial, pro dan kontra tentang aborsi dan eutanasia, dan lain-lain. Kepada pembaca tidak hanya disodorkan pembahasan kontemporer, tetap…
Buku (Volume 1: Allah, manusia,dan pengetahuan) ini adalah kumpulan tulisan mengenai sejarah manusia dalam perkembangan pemahaman tentang Allah, dari kemurnian theologi di dalam Perjanjian Lama sampai kemerosotan humanisme modern. Juga dipaparkan adanya perubahan epistemologi, mulai dari epistemologi sejati yang berdasarkan pernyataan Allah sampai pragmatisme modern manusia.