Salah satu keunikan Kekristenan adalah kepercayaan kepada Allah Tritunggal, yang tidak terdapat pada agama-agama lain. Dokrtin Alkitab ini selalu menjadi kesulitan besar bagi orang Kristen maupun orang bukan Kristen untuk memahaminya. Melalui buku ini, kita sebagai orang Kristen diajak untuk memperdalam dasar iman kita bersama tentang Allah Tritunggal ini sehingga kita tidak mudah diguncangkan …
Hampir semua manusia terlibat di dalam aktivitas mendidik anak, baik anak sendiri maupun anak orang lain. Mendidik anak bukan hal yang mudah, tetapi dapat juga dikatakan bukan hal yang sulit. Menjadi guru dapat dikatakan sebagai aristek jiwa manusia, yang membentuk anak menjadi manusia berguna dalam seluruh hidup- nya. Bagaimanakah cara menjadi seorang pendidik yang baik? Apa yang menjadi keuni…
Masa kecil seseorang bukan hanya sekadar proses yang harus dilalui agar menjadi dewasa tanpa adanya signifikansi tertentu. Tuhan sangat menghargai anak-anak. Siapa yang menguasai dunia anak, dialah nabi yang akan menguasai hari esok dunia. Ada pepatah mengatakan: “Guru adalah arsitek jiwa manusia.” Benarkah pendapat John Locke yang mengatakan bahwa hati anak bagaikan kertas putih kosong dan…
Baptisan Roh Kudus adalah janji Kristus bagi setiap orang percaya. Apa beda orang yang dibaptiskan dan yang tidak dibaptiskan dengan Roh Kudus? Apa hubungannya dengan karunia Roh Kudus? Siapa sebenarnya yang dibaptis oleh Roh Kudus? Apa hubungan Roh Kudus sebagai janji Tuhan yang dikaruniakan dan karunia-karunia yang diberikan oleh Roh Kudus di dalam gereja? Lalu, apa tujuan karunia itu diberi-…
Doa yang diajarkan Tuhan Yesus kepada kita sangatlah penting. Yesus adalah Tuhan yang menjadi manusia, mengajar manusia bagaimana berdoa kepada Tuhan. Doa Bapa Kami dimulai dari Tuhan, ditutup dengan Tuhan. Doa yang berpusat pada Tuhan, barulah merupakan doa yang betul-betul diterima oleh Tuhan. Setelah meng- erti penjelasan tentang Doa Bapa Kami, kita akan mengalami revolusi besar dalam kehidu…
Dalam rangka memperingati HUT ke-50 pelayanan Pdt. Dr. Stephen Tong (1957- 2007), Momentum menerbitkan buku-buku beliau dalam suatu edisi. Koleksi buku Hati yang Terbakar merupakan kompilasi pemikiran dari khotbah Pdt. Dr. Stephen Tong yang dibagi menjadi 5 volume. Warisan iman dan teladan beliau tertuang dalam bentuk tulisan ini kiranya terus memberi pengaruh positif kepada kita dan generaasi …
Manusia memiliki martabat, dan tidak heran jika manusia meneriakkan hak asasi manusia begitu harkat dan martabatnya terusik. Jalan hidup manusia tak selalu lurus dan tak mengalami gelombang. Namun, apakah peranan iman ketika manusia merasa menderita dan kehilangan hak asasinya? Melalui buku ini, kita akan melihat apakah sesungguhnya martabat manusia dan apakah fungsi positif pengalaman penderit…
Banyak orang membentuk keluarga, tetapi keluarga mereka tidak menjadi keluarga sejati. Keluarga mereka tidak menjadi tempat pengasuhan, pembimbingan, peng- hiburan, dan tidak tersedia kenikmatan sorgawi. Buku ini mengajak pembaca me- mikirkan arti dari membentuk keluarga dan pentingnya sistem keluarga di tengah berbagai arus pandangan yang tidak terarah pada masa kini. Diharapkan kita bisa mema…
Membesarkan anak merupakan masalah riskan. Arah pendidikan anak dalam ke- luarga menentukan masa depan dalam kehidupan, bahkan dalam kekekalan bagi anak tersebut. Bagaimana dengan anak-anak kita? Apakah mereka menjadi kebang- gaan kita atau malah menjadi bumerang yang mempermalukan pada masa tua kita? Bolehkah kita mengendurkan ukuran pendidikan kita bagi mereka? Kiranya setiap ayah dan ibu di …
Banyak orang ingin tahu Kehendak Allah, tapi Allah menyatakan kehendak-Nya yang sempurna kepada siapa? Dari mana kita tahu bahwa suatu hal itu kehendak Allah atau bukan? Keindahan hidup dalam kehendak Allah melebihi keindahan hidup yang dunia tawarkan. Maukah kita memiliki pengalaman yang indah itu dan bertumbuh secara sehat bersama dengan Tuhan? Apakah kunci untuk selau hidup dalam kehen- dak …